Sumber : http://siembah.com/forex-leverage-dan-margin
|
Definisi leverage adalah rasio dari
jumlah modal yang digunakan dalam transaksi untuk uang jaminan yang diperlukan
(margin).
Leverage
mempunyai fungsi sebagai daya ungkit atau pengungkit yang bisa menaikkan kekuatan
transaksi yang memperbolehkan seorang investor atau trader untuk bertransaksi
dengan modal yang jauh lebih besar daripada yang dimilikinya, dengan kata lain
berguna untuk menaikan kekuatan dalam mengendalikan jumlah yang besar dengan
kekuatan kecil.
Leverage
melibatkan pinjaman sejumlah uang yang dibutuhkan untuk berinvestasi, dalam
kasus forex, uang biasanya dipinjam dari broker. Leverage dinotasikan sebagai
ratio perbandingan , missal : 1 : 1, 1 : 100, 1 : 500 dst., artinya jika trader
mempunyai dana $ 100 dileverage 1 : 100, maka dana $ 100 tersebut memiliki
kekuatan setara $10.000, jika leverage 1 : 500 maka kekuatan $ 100 tersebut
mempunyai kekuatan setara $50.000 atau 500 kali lipat lebih kuat dibanding
nominal dana itu sendiri. Jadi misalkan jika kita menyerahkan modal sejumlah
$1000, menggunakan fasilitas leverage 1:500, seolah-olah modal kita menjadi
$500.000.
Inilah
salah satu alasan mengapa begitu banyak orang yang tertarik untuk trading forex
dibandingkan dengan instrumen keuangan lainnya. Berikut ini adalah perbandingan
menggunakan leverage dan tanpa leverage
Sumber : http://siembah.com/forex-leverage-dan-margin |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar